Media Patrolibali, Tabanan – Dansatgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Riza Taufiq Hasan, S.I.P., kembali meninjau progres pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Putu Sudiantara Giri yang menjadi salah satu sasaran tambahan dalam program TMMD ke-123 di Desa Wanagiri, Kec. Selemadeg, Kab. Tabanan …
Read More »Driver Ojek Online di Denpasar Ditangkap Usai Curi iPhone di Parkiran Kos
Media Patrolibali, Denpasar – Unit Reskrim Polsek Denpasar Selatan berhasil mengamankan seorang pria berinisial HGS (29), yang diduga terlibat dalam kasus pencurian sebuah ponsel iPhone 11 Pro Max milik seorang mahasiswa. Pelaku yang diketahui bekerja sebagai driver ojek online itu ditangkap di kawasan Renon pada Rabu (12/3/2025) pagi. Kasus ini …
Read More »Polsek Denpasar Utara Tangkap Pelaku Perusakan Ogoh-Ogoh
Media Patrolibali, Denpasar – Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Denpasar Utara berhasil mengungkap kasus perusakan ogoh-ogoh di Banjar Adat Kusuma Jati, Pemecutan Kaja, Denpasar Utara. Pelaku, seorang pria berinisial KEEP (26), diamankan setelah tertangkap kamera pengawas (CCTV) sedang merusak ogoh-ogoh bertajuk Raksasa ,Selasa, 11 Maret 2025. Kasus ini bermula ketika …
Read More »Satgas TMMD ke-123 Kodim Tabanan Gelar Penyuluhan Kesehatan dan Gizi Untuk Masyarakat Desa Wanagiri
Media Patrolibali, Tabanan – Dalam rangka program non-fisik TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123, Satgas TMMD Kodim 1619/Tabanan menggelar penyuluhan kesehatan dan gizi bagi warga di wilayah sasaran TMMD, Desa Wanagiri, Kec. Selemadeg, Kab. Tabanan, Selasa (11/3/2025) Kegiatan ini merupakan sasaran non fisik satgas TMMD ke-123 Kodim 1619/Tababan yang bertujuan …
Read More »Sukseskan Sasaran Tambahan, Satgas TMMD ke-123 Kodim Tabanan Lakukan Pembersihan Pasar di Desa Bajera
Media Patrolibali, Tabanan – Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1619/Tabanan melaksanakan kegiatan pembersihan pasar sebagai bagian dari sasaran tambahan program TMMD. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan pasar yang lebih bersih, sehat, dan nyaman bagi masyarakat yang beraktivitas di sekitaran pasar Desa Bajera, Kec. Selemadeg, …
Read More »Dansatgas TMMD ke-123 Kodim Tabanan Kembali meninjau Progres Pengerasan dan Betonisasi Jalan
Media Patrolibali, Tabanan – Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Riza Taufiq Hasan, S.I.P., melakukan pengecekan terhadap progres pengerasan dan betonisasi jalan yang menjadi salah satu fokus utama dalam program pembangunan infrastruktur TMMD di wilayah Desa Wanagiri, Kec. Selemadeg, Kab. Tabanan, Selasa …
Read More »Kapolsek Kuta Selatan Sambangi Pemuda Pembuat Ogoh-ogoh, Tekankan Pesan Kamtibmas”
Media Patrolibali, Kuta Selatan, 10 Maret 2025 – Kapolsek Kuta Selatan, AKP I Komang Agus Dharmayana W., S.I.K., M.Si., melakukan kunjungan ke Banjar Pande, Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Senin (10/3) malam. Kunjungan yang berlangsung pukul 19.21 WITA ini bertujuan untuk memberikan imbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) …
Read More »Bhabinkamtibmas Amankan Sholat Tarawih di Musholla Al Hidayah Goa Gong
Media Patrolibali, Badung, 11 Maret 2025 – Bhabinkamtibmas Polsek Kuta Selatan Polresta Denpasar mengamankan jalannya sholat Tarawih di Musholla Al Hidayah, Goa Gong, Desa Ungasan, Kuta Selatan, Badung, pada Senin (10/3) malam. Sebanyak delapan personel diterjunkan dalam pengamanan, terdiri dari dua anggota Bhabinkamtibmas Desa Ungasan dan enam petugas keamanan internal …
Read More »Sasaran Non Fisik Satgas TMMD ke-123 Kodim Tabanan Gelar Penyuluhan PMK: Edukasi Masyarakat untuk Lindungi Ternak
Media Patrolibali, Tabanan – Dalam rangka mendukung kesejahteraan peternak serta mencegah penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak, Kodim 1619/Tabanan menggelar penyuluhan kesehatan hewan sebagai bagian dari program non fisik TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 di balai Desa Wanagiri, Kec. Selemadeg, Kab. Tabanan yang dibawakan oleh Drh. …
Read More »Cegah Banjir Saat Musim Hujan, Satgas TMMD Ke-123 Kodim Tabanan Mulai Bangun Drainase Sepanjang 1.175 Meter
Media Patrolibali, Tabanan – Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1619/Tabanan mulai melaksanakan pembangunan galian drainase sepanjang 1.175 meter dengan lebar 0,3 meter untuk meningkatkan infrastruktur desa serta mencegah terjadinya genangan air dan banjir di wilayah Desa Wanagiri, Kec. Selemadeg, Kab. Tabanan, Senin (10/3/2025) Dilokasi kegiatan, …
Read More »
Patroli Bali Independen, Akurat, Terpercaya
