Media Patrolibali, Jembrana – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Jembrana melaksanakan kegiatan Pos Harian (PH) untuk memastikan kelancaran arus lalu lintas di seputaran Kota Negara dan wilayah Jembrana. Kamis (7/8/2025), Pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 06.30 hingga 07.45 WITA itu dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Jembrana Iptu Aldri Setiawan, …
Read More »Tindak Lanjuti Keluhan Warga, Bhabinkamtibmas Sumerta Kaja Sambangi Gudang Proyek PT Krisna Jaya Perkasa
Media Patrolibali, Denpasar – Menindaklanjuti keluhan masyarakat terkait dampak debu dari kegiatan bongkar muat material proyek, Bhabinkamtibmas Desa Sumerta Kaja, Aipda Ketut Srinadi, melakukan kunjungan ke Gudang Sementara PT Krisna Jaya Perkasa yang berlokasi di Jalan Kenyeri, Banjar Tegal Kuwalon, Desa Sumerta Kaja, Denpasar Timur, pada Kamis (07/08/2025) pukul 10.30 …
Read More »Kapolsek Denpasar Selatan Sambang ke Kantor Gili Getaway Fastboat, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas
Media Patrolibali, Denpasar – Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H., bersama jajaran melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi ke Kantor Gili Getaway Fastboat di Jalan Tukad Punggawa, Kelurahan Serangan, Kecamatan Denpasar Selatan, kamis (7/8/2025) pukul 10.30 WITA. Kunjungan ini disambut langsung oleh Manager Gili Getaway Fastboat, Bapak Kadek …
Read More »Satresnarkoba Polresta Denpasar Ringkus 45 Tersangka Kasus Narkoba, Termasuk 6 Residivis
Media Patrolibali, Denpasar – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Denpasar berhasil mengungkap 39 kasus tindak pidana narkotika dengan menangkap 45 tersangka selama kurun waktu 18 Juni hingga 31 Juli 2025. Dari jumlah tersebut, 43 tersangka merupakan laki-laki dan 2 perempuan, dengan peran 37 orang sebagai pengedar dan 8 orang sebagai …
Read More »HUT PPAD ke-XXII di Tabanan, Kasdim 1619/Tabanan Perkuat Sinergi dengan Purnawirawan TNI AD
Media Patrolibali, Tabanan – Kasdim 1619/Tabanan Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara menghadiri ziarah rombongan dan perayaan Hari Ulang Tahun Persatuan Purnawirawan TNI Angkatan Darat (PPAD) ke-XXII Tahun 2025. Acara ini diselenggarakan oleh DPC PPAD Tabanan dengan mengusung tema “PPAD Wujudkan Kesejahteraan Purnawirawan Perkokoh Persatuan Dan Mensukseskan Program Asta Cita …
Read More »Dandim dan Forkopimda Kompak di Puncak HKG PKK Tabanan: Wujudkan Asta Cita untuk Indonesia Emas
Media Patrolibali, Tabanan – Komandan Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Tabanan turut menghadiri puncak acara peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 tingkat Kabupaten Tabanan tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung meriah ini digelar di Gedung Kesenian I Ketut Maria Tabanan, Rabu (6/8/2025), dengan …
Read More »Polres Bandara Gelar Patroli Malam di Komplek Ibadah Bandara Ngurah Rai, Wujudkan Rasa Aman dan Nyaman
Media Patrolibali, Badung – Untuk memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif, personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan patroli malam di sejumlah tempat ibadah yang berada di kawasan Jalan Masjapur, Tuban, Selasa (6/8/2025). Patroli ini menyasar area komplek ibadah yang terdiri dari masjid, gereja dan pura yang letaknya berdampingan …
Read More »Kapolsek Kerambitan Membagikan Bendera Merah Putih kepada para Pengemudi Kendaraan.
Media Patrolibali, Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Kamis 7 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan bersama pesonil Polsek membagikan Bendera Merah Putih kepada Pengemudi kendaraan di jalur utama Denpasar-Gilimanuk. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 07.00 s/d 08.00 Wita. Kegiatan membagikan Bendera Merah Putih dilakukan dalam rangka meyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia …
Read More »Cegah Adanya Gangguan Kamtibmas Kapolsek Marga Pimpin Anggota Patroli Kawasan Obyek Vital
Media Patrolibali, Polres Tabanan- Polsek Marga, Kamis, (07/08/2025), pukul 09.45 s/d 11.00 wita, Kapolsek marga pimpin anggota patroli rutin atensi wilayah baik zona selatan guna menjaga situasi Kamtibmas dan kegiatan patroli tersebut dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sekitarnya. “Kapolsek marga pimpin langsung anggota piket patroli atensi …
Read More »Bhakti Sosial Polsek Marga Warnai HUT RI ke-80, Serahkan Bantuan dan Bendera Merah Putih untuk Anak Yatim
Media Patrolibali, Polres Tabanan – Polsek Marga. Tabanan, 7 Agustus 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polsek Marga melaksanakan kegiatan bhakti sosial yang penuh makna pada Kamis pagi (7/8). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi, S.H., bersama Kanit Binmas, …
Read More »
Patroli Bali Independen, Akurat, Terpercaya
