Tabanan, Patrolibali _ Sebagai wujud rasa syukur dan bhakti kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa, atas asungkertha waranugraha-Nya, memberikan keselamatan, dan kesehatan nafas kehidupan bagi umat manusia. Dalam rangka memperingati hari raya Tumpek Landep yang diperingati setiap 210 hari sekali pada hari Sabtu, Kliwon, Wuku Landep Satuan Pol Airud Polres …
Read More »Kapolri Bakal Sikat Siapapun Yang Terlibat TPPO
Serpong, Patrolibali _ Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan siap menindaklanjuti perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk menangani dengan cepat masalah tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Langkah awal yang diambil adalah melakukan pemetaan (mapping) kemudian ditindaklanjuti dengan penindakan. “Saya kira perintah Presiden terkait TPPO akan segera kami tindaklanjuti dengan mengambil …
Read More »Polda Bali tetapkan 5 Orang Tersangka Kasus Reklamasi Pantai Melasti
Denpasar, Patrolibali _ Kabid Humas Polda Bali Kombes Pol Satake Bayu S.I.K., M.Si., didampingi Kasubdit Penmas AKBP Ketut Eka Jaya S.Sos., M.Si., Kasubdit II Ditreskrimum AKBP Kadek Witaya S.H. dan Kasat Pol PP. Kabupaten Badung Gusti Agung Ketut Surya Negara M.Si. laksanakan press realese di ruangan Press Room Ghosal Bid …
Read More »Kapolres AKBP Wikarniti: Cintailah Pekerjaanmu, Lakukan yang Terbaik Jadikan Alasan untuk Lebih Maju
Badung, Patrolibali _ Demikian dikemukakan oleh Kapolres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai AKBP Ida Ayu Wikarniti, S.E. di hadapan anggotanya saat memimpin Apel Jam Pimpinan (Apel Jampim) di Halaman Mapolres Bandara, senin (29/5/2023). Ada beberapa hal lainnya juga menjadi penekanan kapolres wanita satu-satunya di Bali ini diantaranya anggota diminta …
Read More »Jumpa Pers di Jaya Sabha, Kapolda Bali: Polda Bali Responsif Terhadap Semua Laporan Masyarakat Bali
Denpasar, Patrolibali _ Kapolda Bali Irjen Pol. Drs. Putu Jayan Danu Putra, S.H., M.Si mendampingi Gubernur Bali Ir. I Wayan Koster, M.M dalam Jumpa Pers tentang berbagai peristiwa kepariwisataan di Provinsi Bali di Gedung Jaya Sabha. Minggu (28-5-2023) Kegiatan tersebut dihadiri oleh Gubernur Bali Ir. I Wayan Koster, M.M, Kepala …
Read More »Sat Resnarkoba Polres Tabanan Berhasil Tangkap 4 Pelaku Narkoba
Tabanan, Patrolibali _ Kapolres Tabanan AKBP Leo Dedy Defretes, S.H., S.I.K., M.H., memberikan keterangan saat press release di Lobby Polres Tabanan bahwa “Satuan Reserse Narkoba Polres Tabanan berhasil membekuk 4 tersangka Narkoba pada bulan Mei 2023. Dua orang tersangka ditangkap saat berlangsungnya Operasi antik Agung 2023. Keberhasilan ini adalah berkat …
Read More »Kapolsek Selemadeg Timur Terima Kunjungan Supervisi humas Polres Tabanan
Tabanan, Patrolibali _ Dalam rangka pengawasan dan optimalisasi bidang kehumasan, Seijin Kapolres Tabanan AKBP Leo Dedy Defretes, S.H., S.I.K., M.H., Kasi Humas Polres Tabanan AKP I Nyoman Subagia, S.Sos didampingi Kasubsi Penmas Pendatu Ni Made Swastini, melaksanakan kunjungan supervisi di Polsek Selemadeg Timur yang diterima Kapolsek Seltim AKP I Ketut …
Read More »Dandim Tabanan Kembali Serahkan Kunci Rumah Hasil Rehab RTLH Kepada Warga di Desa Tunjuk
Tabanan, Patrolibali _ Sejak 10 Maret 2023 personel Kodim 1619/Tabanan mengerjakan rehabilitasi rumah (RTLH) Rumah Tidak Layak Huni milik Bapak I Putu Sukaastra yang merupakan warga Banjar Beng Kelod Desa Tunjuk Kec/Kab.Tabanan dari Pangdam IX/Udayana melalui program Prajaracaka Peduli Rakyat. Jumat, (26/5/2023). Dalam penyerahan kunci rumah secara simbolis oleh Komandan …
Read More »Kasi Humas Sampaikan Cegah Hoax Jelang Pemilu 2024
Tabanan, Patrolibali _ Seijin Kapolres Tabanan AKBP Leo Dedy Defretes, S.H., S.I.K., M.H., Kasi Humas Polres Tabanan AKP I Nyoman Subagia, S.Sos memimpin apel fungsi gabungan seksi yang terdiri dari Sihumas, Sipropam, Sikeu, Siwas, Sium , Sikum dan sidokkes Polres Tabanan. (Kamis 25/5/2023 pagi) Dalam arahannya kepada personil gabungan si …
Read More »Jumat Curhat, Polda Bali Dengarkan Curhatan Komunitas EEN Bali
Denpasar, Patrolibali _ Kepolisian Daerah (Polda) Bali kembali melaksanakan program Jumat Curhat. Kali ini Polda Bali menggelar Jumat Curhat di Fortunate Coffee, Jln. Gunung Soputan, Denpasar Barat, Jumat (26/5/2023). Kegiatan ini dipimpin oleh Dirbinmas Polda Bali, Kombes Pol. Arsdo Ever Simatupang, S.I.K., S.H., didampingi oleh Kabidhumas Polda Bali, Kombes. Pol. …
Read More »
Patroli Bali Independen, Akurat, Terpercaya
