Media Patrolibali,DENPASAR – Tim Evaluasi Kewarganegaraan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bali yang dipimpin Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Alexander Palti menggelar sidang pewarganegaraan kepada 21 (dua puluh satu) Warga Negara Asing (WNA) yang mengajukan permohonan menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). Tim yang dihadiri oleh unsur Divisi Pelayanan …
Read More »Pasca Pemilu 2024 Tahap Rekapitulasi Suara ,Kasat Polairud Polres Tabanan kembali Sambang Dialogis
Media Patrolibali, Tabanan – Pasca pemilu 2024 dalam tahap penghitungan suara ,Satuan Polairud Polres Tabanan kembali melakukan sambang dialogis kepada pelaku wisata dan pelaku sektor pendukung lainnya .Rabu ( 21/2/2024 ) AKP I Nyoman Artadana, S.H.,M.H. selaku Kasat Polairud Polres Tabanan dengan didampingi Aiptu I Putu Eka Sentana,Bripka I Putu …
Read More »Beri Rasa Aman Paska Pungut Hitung, Polres Tabanan Tingkatkan Blue Light Patrol Gabungan Tiga Pilar
Media Patrolibali, Tabanan – Untuk mewujudkan Pemilu yang damai, sejuk dan aman serta tetap menjaga terpeliharanya Kamtibmas agar tetap terpelihara aman dan kondusif, Polres Tabanan tiap malam intensifkan Patroli Blue Light Patrol gabungan Tiga Pilar ( TNI, Polri dan Sat Pol PP ) pada jam – jam rawan, Rabu ( …
Read More »Power On Hand Polres Tabanan Patroli Kantor PPK dan Obyek Vital
Media Patrolibali, Tabanan – Stabilitas dan keamanan wilayah merupakan harapan masyarakat agar dalam melaksanakan aktivitas tidak khawatir dengan adanya tindak pidana kriminalitas, Hal tersebut merupakan tugas pokok dan kehadiran polri sebagai pelindung dan pengayom masyarakat harus selalu ada di tengah- tengah warga masyarakat terutama dalam tahap rekapitulasi penghitungan suara pemilu …
Read More »Polres Tabanan Tingkatkan Patroli Power On Hand
Media Patrolibali, Tabanan – Pasca pemilu 2024 Polres Tabanan terus gencarkan Patroli Power On Hand dalam rangka menjaga stabilitas keamanan yang kondusif , Sabtu ( 17/02/2024 ) Dalam patroli tersebut dipimpin oleh Kasubnit 2 Dalmas Bripka I Wayan Rangga Dita Diputra bersama dengan Bintara Remaja Polres Tabanan dengan target obyek …
Read More »Berkas Perkara Dinyatakan Lengkap, Pelaku Pembuang Orok Bayi Dilimpahkan Ke Kejaksaan
Media Patrolibali, Badung – Berkas perkara kasus pembuang orok bayi yang terjadi di Bandara I Gusti Ngurah Rai pada bulan Oktober 2023 lalu dengan tersangka ZDL (28) asal Semarang Jawa Tengah telah dinyatakan lengkap atau P-21 oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Badung. Hari ini jumat (16/2/2024) penyidik Sat …
Read More »Patungan Beli Shabu, Tiga Warga Madura di Ringkus Sat Resnarkoba Polres Bandara Ngurah Rai
Media Patrolibali, Badung – Belum sempat menikmati sabu-sabu hasil pembeliannya secara patungan, tiga pelaku keburu diringkus oleh anggota Opsnal Sat Resnarkoba Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai di Jalan Uluwatu Kelan Tuban Badung, pada rabu lalu (7/2/2024). Tiga orang pelaku yang semuanya berasal dari Madura Jawa Timur ini berhasil …
Read More »Organisasi APTA Kembali Membagikan Sembako Pada Masyarakat Kurang Mampu
Media Patrolibali, Tabanan – Wujud dari komitmen bersama segenap pengurus Organisasi Aliansi Pemersatu Tanah Air ( APTA) DPD Tabanan bali yang bergerak dalam kegiatan peningkatan perekonomian UMKM dan sumber daya manusia, APTA DPD Tabanan kembali menggelar gerakan aksi nyata yaitu Peduli pada masyarakat Kurang mampu. Kegiatan Bhakti sosial pembagian sembako …
Read More »Belum Membuahkan Hasil 5 Hari dalam Pencarian Korban Tenggelam di Pantai Soka
Media Patrolibali – Kasat Polairud polres Tabanan di hari ke 5 terus berupaya melakukan penyisiran baik melalui jalur darat dan Laut dalam pencarian korban diduga jatuh dari kapal dan tenggelam yang dipimpin oleh KBO Satpolairud Polres Tabanan Iptu I Gusti Made Airmanta Kuat personil yang dilibatkan untuk pencarian korban terdiri …
Read More »Dengarkan Aspirasi Dari Tenaga Kerja Bongkar Muat Pada Saat Minggu Kasih
Media Patrolibali – Benoa, Untuk mendengarkan dan menyerap aspirasi dari Masarakyat sesuai maksud dan tujuan program Minggu , Polsek Benoa melaksanakan Minggu bersama Karyawan dan management Tenaga Kerja Bongkar Muat ( TKBM ) Pelabuhan Benoa. TKBM yang merupakan salah satu unsur pelayanan dalam mengangkut barang barang para penumpang kapal, baik …
Read More »
Patroli Bali Independen, Akurat, Terpercaya
